Postingan

Menampilkan postingan dengan label tips anti galau

Inilah Puisi alam di kegalauan hati | Niar Ningcrut Blog

Sang surya mulai genit menampakan sinarnya Burung burung bernyanyi dengan riangnya Bunga bermekaran dengan indahnya Rumput bergoyang dengan lincahnya Ilalangpun menari mengikuti alunan iramanya Angin berseluncur kesini kesana Menerbangkan daun yang berguguran dengan liarnya Udara segar senantiasa membahana diseluruh dunia Ooh indahnya alam yang bermandikan kebahagiaan nyata Kebahagiaan yang tak pernah lekang dimakan usia Sampai kapanpun alam kan senantiasa memberikan keindahannya Jaga dan rawatlah alam di sekitar kita Hanya kita yang bisa melestarikan keindahan alam ini. Mendadak puitis banget yaa, gag tau tiba2 ajah bangun tidor langsung ada ide  *tink* bikin puisi dah yang berawalkan buat pesan singkat kekangmas. Gejala galau menghampiriku disaat seperti ini, membuat ide yang biasa menjadi pantas buat di publikasikan. Mengajak warga sekitar ‘rumah’ niarningrum untuk ikutan melestarikan alam yang indah ini, seperti om Hakim dan om Akbar para pecinta alam yang gemar senantiasa melest